Monday, January 9, 2017

Istilah-Istilah Berkaitan Tentang WWW, Lengkap

       Beberapa istilah yang berkaitan dengan WWW, wajib kita ketahui lebih detail demi menyempurnakan pengetahuna kita, mari kita pelajari :

       Halaman yang ditampilkan pada sebuah website di internet biasa disebut sebagai webpage. Halaman yang diibaratkan sebagai buku in juga dapa menampilkan teks, gambar, bahkan suara. Selain itu,webpage dapat digunakan untuk menunjukkan sebuah halaman website.

       Semestara itu, website adalah sebutan bagi sekelompok halaman webpage yang saling berhubungan (umumnya bagian dari suatu nama domain atau subdomain WWW internet). Apa bila kamu mengakses sebuah website maka akan tampil halaman muka (utama) yang disebut dengan Homepage

Web menggunakan Protokol yang disebut dengan HyperText Transfer Protocol (HTTP) yang berjalan pada TCP/IP. Adapun dokumen web ditulis dalam format HyperText Markup Language (HTML). Dokumen tersebut diletakkan di dalam web server (server yang melayani permintaan halaman web). Untuk mengakses dan menampilkan dokumen tersebut, pengguna internet perlu menggunakan program aplikasi yang biasa disebut web browser.


Related Posts

Istilah-Istilah Berkaitan Tentang WWW, Lengkap
4/ 5
Oleh